Our Product
Butiran dan busa yang akan memanjakan seluruh bagian tubuh.

Phyto Gel Exfoliant
Dengan bahan diatop dan jojoba pearls scrub-menghaluskan kulit-untuk seluruh tubuh
Cairan mandi yang mengandung butiran dan busa yang akan memanjakan seluruh bagian tubuh anda. Membersihkan secara mendalam, melembutkan seluruh bagian tubuh.
Usapkan secara merata untuk mendapatkan hasil akhir kulit selembut satin.
- Membersihkan dengan lembut dan mengangkat sel kulit mati serta bersisik.
- Menjaadikan kulit anda selembut buah peach.
- Menghaluskan kulit secara alami sekaligus menggairahkan.
- Gunakan pada area bahu sampai ujung kaki dengan gerakan memutar secara intensif khususnya pada daerah yang kasar. Bilas sampai bersih.
Huile Corps
Dengan essential oil, menutrisi-memanjakan dan membentuk seluruh tubuh.
Ketiga aksi bekerja dengan cepat meresap melalui minyak yang sungguh luar biasa.
- Menutrisi, melembutkan kulit seperti sutra dan mengencangkan.
- Memperbaiki kulit kering dan rusak.
- Aroma yang nyaman, memanjakan tubuh, pikiran dan suasana hati.
- Gunakan pada kulit yang lembab setelah mandi atau berendam.